10.1.07

Didalam insan yang bersih terdapat Qolbu yang bersih

Perubahan yang di lakukan, harus dimulai dari diri kita sendiri, klo kata AA-Gym, istilahnya 3M, artinya : Mulai dari diri sendiri, Mulai dari yang kecil dan Mulai dari sekarang, sungguh sangat mengagumkan, walaupun sederhana, tapi jika dipraktekkan tentunya sangat berarti maknanya. Nah, saya sempat membaca, walaupun tidak terlalu menyimak benar (karena sambil login hehe :)), sebuah tausiah singkat yang saya anggap adalah manifesto MQ, yang jika direnungkan ... wah ... sungguh-sungguh menggetarkan, berikut kutipannya :

" Di dalam tubuh ini ada akal, jasad, dan qolbu. Akal membuat orang bisa bertindak lebih efektif dan efisien dalam melakukan apa yang ia inginkan. Sedangkan tubuh bertugas melakukan apa yang diperintahkan oleh akal. Sebagai contoh, apabila akal menginginkan tubuh mampu berkelahi, maka tubuh akan berlatih agar menjadi kuat. Sayangnya, tidak sedikit orang yang cerdas, orang yang begitu gagah perkasa, tapi tidak menjadi mulia, bahkan sebagian diantaranya membuat kehinaan karena berbuat jahat. Mengapa? Sebab ada satu yang membimbing akal dan tubuh yang belum diefektifkan, itulah qolbu. "

Kalo kata oasis lain lagi : So .. I start a revolution from my bed // jadi klo mo jadi rock and roll star bisa dikuti kata-kata oasis.

0 Komentar:

Post a Comment

<< Awal



Galeri Foto


Berita Hangat